Belajar Online Mudah Menggunakan Google Classroom
Helo sobat omheker, kali ini omheker akan menjelaskan sedikit tentang belajar online dengan mudah memakai google classroom, berhubung karena wabah pandemik corona, jadi kita di anjurkan untuk tidak bertemu langsung saat memberikan pelajaran untuk mahasiswa maupun murid,
jadi oleh karena itu omheker akan menjelaskan salah satu aplikasi yang populer untuk melakukan belajar online dengan mudah memakai aplikasi Google classroom
Google classroom adalah sebuah aplikasi yang membantu kita untuk belajar atau mengerjakan tugas. Biasanya guru memberikan tugas di clasroom dan memberikan waktu beberapa hari untuk mengerjakannya setelah itu kita bisa kirim tugas yang kita sudah selesai kan di clasroom itu tanpa tatap muka dengan gurunya.
Google clasroom sangat di butuhkan pada saat ini mengingat sekolah pada di liburkan akibat covid 19. Biasanya guru memberikan code terlebih dahulu sebelum kita masuk ke classroom itu.
sebuah platform yang disediakan oleh google untuk mempermudah kegiatan belajar mengajar. Guru bisa memposting tugas dan menentukan deadline tugas tersebut dan para siswa mengerjakan, meng-submit tugas lalu guru menilai hasil pekerjaan siswa
Google Classroom sebenarnya sangat bagus untuk ruang belajar-mengajar dan mengerjakan berbagai tugas dari dosen. Sayangnya, kurang banyak dimanfaatkan.
Di kampus saya, hanya tiga mata kuliah yang memanfaatkannya, itu pun tidak maksimal. Padahal, dengan Google Classroom maka semua kegiatan bisa terkoordinasi dengan baik lho.
Tapi memang sih ini bukan ruang utama. kebanyakan dipakai untuk mengumpulkan tugas dan membagi materi.
Cara daftar Google Classroom sangatlah mudah, yaitu :
- yg pasti harus punya account google
- buka link classroom, masuk dengan account google
- masukkan kode untuk joint di classroom dari si pembuat classroom, klik joint
- anda sudah berada di claasroom
Selain applikasi Google classroom banyak juga aplikasi sejenisnya untuk belajar online dirumah anda, misalnya seperti:
- Zoom Meeting
- Google Classroom
- Google Hangouts
- Meets
- Edmodo
gimana sobat omheker, semoga informasi ini sangat bermanfaat, sekian dulu artikel dari kami tentang Belajar Online Mudah Menggunakan Google Classroom
0 Response to "Belajar Online Mudah Menggunakan Google Classroom"
Post a Comment